Sunday, April 12, 2009

Hikmah Disebalik Ujian.

Assalamualaikum
Surah Al-Imran ayat 139
Janganlah kamu bersikap lemah, dan janganlah (pula) kamu bersedih hati, padahal kamulah orang-orang yang paling tinggi (darjatnya), jika kamu orang-orang yang beriman.


Selalu kita mengeluh akan beratnya kehidupan yang kita jalani.
Tapi kita selalu saja bingung bagaimana cara kita menghadapinya..
terkadang kita merasa bahawa kehidupan kita lalui tidaklah sesukar yang kita bayangkan.

Surah Al-Imran ayat 200 "Hai orang-orang yang beriman, bersabarlah kamu dan kuatkanlah kesabaranmu dan tetaplah bersiap siaga (di perbatasan negerimu) dan bertaqwalah kepada Allah supaya kamu beruntung".


Tapi pernahkan kita terfikir bahawa ada manusia yang selalu senang, makmur dan tidak pernah mendapat ujian dari Allah,
Ingatlah sesungguhnya golongan manusia seperti ini adalah mereka yang jauh dari rahmat Allah.

Tetapi Ujian yang diberikan oleh Allah itu boleh menjadi nikmat iaitu bagi mereka yang beriman ataupun menjadi Musibah dan peringatan bagi mereka yang lupa dan ingkar.

Maka sesungguhnya Allah telah menyatakan Tidak ada musibah melainkan izin-Ku,Tetapi Allah tidak akan memberi ujian diluar kemampuan kita seniri..


Surah Al-Baqarah ayat 216
Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu, dan boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu padahal ia amat buruk bagimu, Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui


Surah Yusuf ayat 87
dan jangan kamu berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya tiada berputus asa dari rahmat Allah, melainkan kaum yang kafir.


Tetapi pernahkan kita terfikir tatkala orang yang kita cintai memberi sesuatu kita selalu saja menerimanya dengan hati terbuka walaupun ia buruk, ini kerana kita terlalu mencintai orang itu.

Tetapi bagaimana pula jika Allah yang memberikan ujian pada kita.. kita selalu mengeluh.. ingatlah jika begitu keadaannya sesungguhnya kita belum Menjadi Allah KEKASIH SEGALA KEKASIH.

Mudah-mudahan semua yang kita lakukan didalam hidup ini hanya mengharapkan keberkatan Allah.

1 comment: